Blog yang Menyediakan Daftar Film terbaru, Trailer Film Terbaru, Ullasan Film Terbaru, Review Film terbaru, dan Sinopsis Film Terbaru yang tayang di Bioskop Indonesia dan Bioskop Luar Negri

Detective Conan: Sunflowers Of Inferno Movie 2015 Sinopsis Dan Review

    Detective Conan: Sunflowers Of Inferno(2015)


Rilis: 
18 April 2015 
Genre: 
Animation, crime, Mistery
Negara: 
Jepang 
Bahasa: 
Jepang 
Direktur: 
Kobun Shizuno Penulis: gosho Aoyama
 Pemeran: 
Minami Takayama, Wakana Yamazaki, Kappei yamaguchi, Kosei Tomitta.

Trailer



Sinopsis
Lukisan seri bernama Sunflowers berjumlah tujuh lukisan diyakini telah musnah pada perang dunia II yang merupakan karya dari Van Gogh. Lukisan Sunflowers sangat terkenal di Jepang. Jirokichi Suzuki (Kosei Tomitta) merupakan seorang milyarder yang telah memenangkan acara lelang lukisan tersebut. Jirokichi kemudian berencana untuk memamerkan lukisan tersebut dalam eksebisi besar. Namun celakanya ancaman terus menghantui Jirokichi yang mana Kaitou Kid (Kappei Yamaguchi) yang menginginkan lukisan tersebut dengan maksud tertentu.

Review
Seperti film Conan sebelumnya yang mana mencoba membangun rasa keingin tahuan dengan apa yang sudah terjadi sebelumnya di awal film. Dimana disini, Audience bertanya-tanya pada karakter Kaitou Kid yang tertarik akan dengan lukisan Sunflowers.  Hal ini memberikan rasa penasaran hingga akhir dengan alur cerita dalam penyelidikan yang disertai misteri yang terjaga intensitasnya.  Namun sayangnya film ini memiliki kelemahan yang terletak pada tujuan dari peran antagonis yang terasa tergambar tidak terlalu kuat sehingga terlihat hasil akhirnya yang sangat signifikan. Selain itu berbagai misteri yang dikemas dengan baik namun sayangya tidak didukung dengan ceritanya terkesan agak monoton yang mana semakin mendekati ending terasa semakin menurun kekuatan dari cerita yang sudah dibangun.  Meski begitu film ini ttap wajib ditonton apalagi penggemar anime Conan.

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+
Tags :

Related : Detective Conan: Sunflowers Of Inferno Movie 2015 Sinopsis Dan Review

0 komentar:

Posting Komentar